Selasa, 19 Agustus 2014

Bersihkan Wajah Anda, Hilangkan Noda Bekas Jerawat dengan Bahan Alami

Menghilangkan noda bekas jerawat memang membuat kulit tampak kusam dan kurang bercahaya. Bintik-bintik hitam yang meskipun bisa disamarkan oleh bedak tetap saja mengurangi kepercayaan diri perempuan dalam berpenampilan. Bagaimana cara agar noda hitam bekas jerawat musnah?

Sedikit tips alami untuk menghilangkan bekas jerawat pada kulit wajah anda.

1.Buah Lemon
http://www.ningsihlisa.blogspot.com
   Langkah-langkahnya:
    Ambil lemon segar.
   Blender buah lemon sampai halus.
    Ambil sendok, dan tambahkan (buah lemon yang sudah halus) kekapas.
    Kapas yang telah tertera pada sikat untuk mengisi bekas jerawat.
    Tunggu dan diamkan selama 15 menit.
    Bilas lemon dari bekas untuk membersihkan wajah Anda.
    Lakukan secara rutin dan pasti kulit Anda bebas dari bekas jerawat dan tampak segar.

2.Putih Telur

Masker putih telur dipercaya dapat menghilangkan noda bekas jerawat.
Caranya adalah ambil putih telus dan kapas.
Oleskan putih telur pada kapas hingga kapas basah pada salah satu sisinya.
Tempelkan pada wajah hingga 4 jam atau kering benar.
Setelah itu kapas dapat dikelupas dan silahkan menikmati kulit Anda yang bersih merona



3. Konsumsi Makanan Bervitamin dan Protein
Makanan yang tinggi vitamin seperti buah dan sayur dapat membantu menjaga kesehatan kulit dari dalam.
Tentunya kulit juga harus dijaga dari dalam juga kan? Nah, untuk mempercepat regenerasi sel, sebaiknya konsumsi makanan yang berprotein tinggi.
Bila sel kulit cepat diganti, maka kulit yang bernoda akan cepar usang.
Untuk itulah sangat dianjurkan agar setiap orang mengkonsumsi buah dan sayuran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar